Kamis, Januari 22, 2026
Lintas 8
  • Home
  • Aparatur Negara
    • Militer
    • Polri
    • Sipil
  • Polhukam
    • Partai
    • Hukum
    • Keamanan
    • Telik Sandi
  • Ekobis
    • Kuliner
    • UMKM
    • Travel
    • Olahraga
    • Kesehatan
  • Teknologi
  • Ragam
  • Login
  • Register
No Result
View All Result
  • Home
  • Aparatur Negara
    • Militer
    • Polri
    • Sipil
  • Polhukam
    • Partai
    • Hukum
    • Keamanan
    • Telik Sandi
  • Ekobis
    • Kuliner
    • UMKM
    • Travel
    • Olahraga
    • Kesehatan
  • Teknologi
  • Ragam
No Result
View All Result
Lintas 8
Home Aparatur Negara

Jalan Kaki 5 Kilometer, Prajurit TNI AD Pikul Bantuan Logistik ke Desa Terisolir di Sitahuis

Andi Muksin Adiwijaya by Andi Muksin Adiwijaya
3 Desember 2025
in Aparatur Negara, Militer, Ragam, Sosial
0
Jalan Kaki 5 Kilometer, Prajurit TNI AD Pikul Bantuan Logistik ke Desa Terisolir di Sitahuis
0
SHARES
3
VIEWS
Share on WhatsappShare on FacebookShare on Twitter

TAPANULI TENGAH, tniad.mil.id – Prajurit Satgas Yonif 122/Tombak Sakti (TS) Kodam I/BB kembali menunjukkan komitmen kemanusiaan dengan menembus tiga desa terisolir akibat bencana alam di Kecamatan Sitahuis, Kabupaten Tapanuli Tengah. Pada Selasa (2/12/2025), prajurit berjalan kaki sekitar lima kilometer untuk menyalurkan bantuan logistik ke Desa Naga Timbul, Desa Mompang, dan Desa Mardame setelah akses jalan menuju wilayah tersebut terputus total.

Logistik berupa 196 sak beras, 84 dus mi instan, 115 dus air mineral, 15 dus biskuit, dan tiga goni pakaian layak pakai dipikul secara manual oleh prajurit menuju titik pengungsian. Bantuan tersebut disalurkan kepada 120 kepala keluarga di Desa Naga Timbul serta masing-masing 20 kepala keluarga di Desa Mompang dan Desa Mardame, di mana seluruh warga sebelumnya belum pernah mendapatkan bantuan sejak bencana melanda.

Related posts

Lima Hari Berjuang Melawan Kerasnya Alam, Prajurit Kodam XIV/Hasanuddin Temukan Black Box Pesawat ATR 42-500

Lima Hari Berjuang Melawan Kerasnya Alam, Prajurit Kodam XIV/Hasanuddin Temukan Black Box Pesawat ATR 42-500

21 Januari 2026
Lima Hari Berjibaku Dengan Kerasnya Alam Bulusaraung, TNI AD Temukan Black Box ATR 42-500

Lima Hari Berjibaku Dengan Kerasnya Alam Bulusaraung, TNI AD Temukan Black Box ATR 42-500

21 Januari 2026

Kepala Desa Naga Timbul, Bakhtiar Lumban Tobing, mengatakan sekitar 1.300 warga masih bertahan di pengungsian dan belum menerima pasokan sembako. Ia menegaskan bahwa bantuan yang dibawa prajurit Satgas Yonif 122/TS merupakan bantuan pertama yang berhasil masuk ke wilayah mereka. Keluhan serupa juga disampaikan warga Pagaran Lambung 3 yang hingga kini masih menunggu suplai logistik.

Satgas menjelaskan bahwa pendorongan logistik harus dilakukan secara bertahap karena titik terakhir yang dapat dijangkau kendaraan masih cukup jauh dari lokasi pengungsian. Kondisi medan yang licin, berlumpur, dan banyak titik longsor membuat prajurit harus ekstra hati-hati dalam membawa bantuan menuju permukiman warga.

Mengingat kebutuhan masyarakat yang masih sangat mendesak, Satgas meminta tambahan suplai bantuan segera dikirimkan ke Adiankoting untuk kembali didorong menuju desa-desa yang belum tersentuh bantuan. Distribusi dilakukan dengan prioritas bagi kelompok rentan, termasuk lansia, anak-anak, dan ibu-ibu di lokasi pengungsian.

Kapendam I/BB Kolonel Inf Asrul Kurniawan Harahap mengapresiasi dedikasi personel Satgas yang terus bekerja tanpa mengenal lelah. Ia menegaskan bahwa Kodam I/BB akan terus mempercepat distribusi bantuan ke wilayah terdampak. “Prajurit tidak berhenti menembus desa-desa terisolir agar masyarakat segera mendapatkan bantuan yang dibutuhkan,” ujarnya.

Upaya prajurit Satgas Yonif 122/TS menyalurkan bantuan secara manual ini sekaligus menggambarkan kesungguhan TNI AD dalam memastikan setiap warga terdampak bencana mendapatkan dukungan logistik meski harus melalui medan berat dan akses yang sangat terbatas.

Andi Muksin Adiwijaya – (Dispenad)

Previous Post

Evakuasi Dramatis, Babinsa Kodim Bireuen Gendong Lansia Lintasi Material Banjir

Next Post

Starlink Dipasang, TNI AD untuk Buka Akses Komunikasi di Sumbar

Next Post
Starlink Dipasang, TNI AD untuk Buka Akses Komunikasi di Sumbar

Starlink Dipasang, TNI AD untuk Buka Akses Komunikasi di Sumbar

Tinggalkan Balasan Batalkan balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

BROWSE BY CATEGORIES

  • Aparatur Negara
  • Bisnis
  • Edukasi
  • Ekobis
  • Ekonomi
  • Foto & Peristiwa
  • Hukum
  • Keamanan
  • Kesehatan
  • Kuliner
  • Luar Negeri
  • Militer
  • Olahraga
  • Opinion
  • Polhukam
  • Politik
  • Politik
  • Polri
  • Ragam
  • Sipil
  • Sosial
  • Teknologi
  • Telik Sandi
  • UMKM
  • Uncategorized

Recent Posts

  • Lima Hari Berjuang Melawan Kerasnya Alam, Prajurit Kodam XIV/Hasanuddin Temukan Black Box Pesawat ATR 42-500
  • Lima Hari Berjibaku Dengan Kerasnya Alam Bulusaraung, TNI AD Temukan Black Box ATR 42-500
  • Krisis Air Bersih Pasca Banjir Bandang, TNI AD Bangun Sumur Bor di Aceh
  • Wisuda 380 Perwira Remaja, Kasad: Gelar Akademik Bukan Tujuan Akhir
  • Ikhtiar di Tengah Misi Kemanusiaan, Prajurit Kodam XIV/Hsn Bersama Tim SAR Gabungan dan Masyarakat Gelar Doa Bersama
  • ‎Panglima TNI Resmikan Lapangan Serba Guna Serka Dedy Unadi Kodam III/Slw
  • Panglima TNI Resmikan Lapangan Serba Guna “Serka Dedi Unadi”
  • TNI AD Rampungkan Jembatan Permanen di Sungai Mahassan
  • TNI AD Bersihkan Dua Sekolah Terdampak Bencana di Tukka, Aktivitas Belajar Kembali Pulih

Recent News

  • Lima Hari Berjuang Melawan Kerasnya Alam, Prajurit Kodam XIV/Hasanuddin Temukan Black Box Pesawat ATR 42-500
  • Lima Hari Berjibaku Dengan Kerasnya Alam Bulusaraung, TNI AD Temukan Black Box ATR 42-500
  • Krisis Air Bersih Pasca Banjir Bandang, TNI AD Bangun Sumur Bor di Aceh

Category

  • Aparatur Negara
  • Bisnis
  • Edukasi
  • Ekobis
  • Ekonomi
  • Foto & Peristiwa
  • Hukum
  • Keamanan
  • Kesehatan
  • Kuliner
  • Luar Negeri
  • Militer
  • Olahraga
  • Opinion
  • Polhukam
  • Politik
  • Politik
  • Polri
  • Ragam
  • Sipil
  • Sosial
  • Teknologi
  • Telik Sandi
  • UMKM
  • Uncategorized

Recent News

Lima Hari Berjuang Melawan Kerasnya Alam, Prajurit Kodam XIV/Hasanuddin Temukan Black Box Pesawat ATR 42-500

Lima Hari Berjuang Melawan Kerasnya Alam, Prajurit Kodam XIV/Hasanuddin Temukan Black Box Pesawat ATR 42-500

21 Januari 2026
Lima Hari Berjibaku Dengan Kerasnya Alam Bulusaraung, TNI AD Temukan Black Box ATR 42-500

Lima Hari Berjibaku Dengan Kerasnya Alam Bulusaraung, TNI AD Temukan Black Box ATR 42-500

21 Januari 2026
  • Tentang

© 2025 Lintas8

No Result
View All Result
  • Home
  • Aparatur Negara
  • Polhukam
  • Ekobis
  • Teknologi
  • Ragam

© 2025 Lintas8

Welcome Back!

Login to your account below

Forgotten Password? Sign Up

Create New Account!

Fill the forms below to register

All fields are required. Log In

Retrieve your password

Please enter your username or email address to reset your password.

Log In